06 Maret 2009

Kelemahan Internet Download Manager

Sehebat apapun satu program komputer tetap memiliki kelemahan baik dari segi pengoperasiannya maupun layanan yang disediakan oleh pemilik program tersebut. Kali ini kita akan membahas soal kelemahan 'tersembunyi' dari Internet Download Manager.

 Berdasarkan pengalaman yang dialami penulis saat melancarkan aksi download menggunakan IDM, ternyata dapat “menyerap” banwidth dalam jaringan internal pada komputer lain yang parallel dengan server. Akibatnya pada saat proses download berlangsung aktifitas browsing dalam jaringan menjadi sedikit lambat namun dapat berjalan dengan kecepatan minimal 290an Kilobyte per detik (KB/s).



Tidak ada komentar:

Posting Komentar